Salah Satu Arjuna Rupbasan Cilacap Turun Gunung, Siapa yang mengusik?

    Salah Satu Arjuna Rupbasan Cilacap Turun Gunung, Siapa yang mengusik?
    Humas Rupbasan Cilacap

    Cilacap - Hari ini Sabtu Siang Pukul 13.00, salah satu arjuna dari Rupbasan Cilacap Turun Gunung, Jhon Weri  bukan tanpa alasan turun gunung disini bukanlah arti yang sesungguhnya ini adalah gambaran saat semua pegawai libur tetapi dia masih menuju kantor Rupbasan Cilacap tercinta, Ada apa? 

    Bukan JHON WERI namanya kalau menuju kantor tidak dengan motor balapnya yang berwarna Pink, ternyata tidak lain dan tidak bukan karena hari ini dia mendapatkan jatah sebagai Arjuna yang piket sabtu siang pada hari ini. (03/06) 

    Saat di temui Tim Humas "Aku dan bu Endang Siang Ini Piket Sabming mohon doanya untuk kelancaran piket hari ini, semoga aman semua", ungkapnya. 

    Piket Sabming merupakan Arahan dari Kepala Rupbasan Cilacap, untuk membantu pengamanan saat staf diperbantukan di hari sabtu dan minggu. 

    #KumhamSemakinPASTI
    #KanwilKemenkumhamJateng
    #HantorSitumorang 
    #RupbasanCilacapLugasMencerdaskan

    agus sukarno putra

    agus sukarno putra

    Artikel Sebelumnya

    Sabtu Siang Srikandi Rupbasan Cilacap Bantu...

    Artikel Berikutnya

    Petugas Lapas Pasir Putih Nusakambangan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    BINUS Learning Community Palembang Mengadakan Kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat (PKM) dengan Tema "Cara Mudah Menentukan Harga Jual Produk yang Tepat!"
    BINUS Learning Community Palembang Mengadakan Kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat (PKM) dengan Tema "Cara Mudah Menentukan Harga Jual Produk yang Tepat!"
    Langkah Preventif Lapas Permisan Terhadap Gangguan Keamanan dan Ketertiban
    Kontrol Area Lingkungan Lapas Permisan, Terapkan Prinsip Awas Jangan - Jangan

    Ikuti Kami