Materi Bongkar Pasang Senjata Untuk Taruna 54

    Materi Bongkar Pasang Senjata Untuk Taruna 54

    NK_PAS - Bertempat di Ruang Kamtib, pengenalan senjata ini dimpimpin langsung oleh Kasubsi Keamanan Kamtib  bapak Suwarto berserta staff Kamtib, terlihat Taruna antusias dengan pengenalan senjata ini. Rabu (23/05)

    Politeknik Ilmu Pemasyarakatan (Poltekip) Angkatan 54 yang melaksanakan Magang di Lembaga Pemasyrakatan Khusus Kelas IIA Karanganyar Nusakambangan dilaksanakan pengenalan senjata yang umum digunakan pada Lapas/Rutan di Indonesia. 

    Lapsuska memperkenalkan Senjata api bagi Aparat Penegak Hukum (APH) kepada Taruna dan Taruni Poltekip Angkatan 54 saat pelaksanaan magang di Lapas Khusus Kelas IIA Karanganyar Nusakambangan.

    Rizal Afif Kurniawan.

    Rizal Afif Kurniawan.

    Artikel Sebelumnya

    Pengenalan Senjata Kepada Poltekip Angkatan...

    Artikel Berikutnya

    Rupbasaan Cilacap Lakukan Koordinasi Lanjutan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Kepala UPT Se-Nusakambangan Hadiri Upacara Pengambilan Sumpah dan Pelantikan Pimpinan Tinggi Madya Kementerian Imigrasi dan Pemasyarakatan Melalui Zoom
    Secara Virtual Kepala UPT Se-Nusakambangan Ikuti Upacara Pelantikan Pimpinan Tinggi Madya Kementerian Imigrasi dan Pemasyarakatan
    Lapas Karanganyar Hadiri Pengarahan Strategis Virtual Bersama Direktur Jenderal Pemasyarakatan
    Langkah Perdana Direktur Jenderal Pemasyarakatan Baru dengan Pengarahan Virtual untuk Seluruh Jajaran
    Satgas Yonif 715/Motuliato Bagikan sembako kepada Masyarakat di Puncak Jaya, Papua

    Ikuti Kami